Jumat, 18 Februari 2011

ORGANISASI METODE DAN TATA KERJA


1.PENGERTIAN ORGANISASI DAN METODE
Organisasi dapat dapat diurutkan sebagai:
Wadah : Sekelompok manusia untuk saling bekerja sama
Proses : pengelompokan manusia dalam  suatu kerja sama yang efisien
           Sedangkan istilah Metode adalah suatu tata kerja yang dapat mencapai tujuan yang efisien.
Dapat disimpulkan Pengertian organisasi dan metode adalah:
Rangakain  proses kegiatan yang harus dilakukan untuk meningkatkan kegunaan secara sumber dan faktor yang menentukan bagi berhasilnya proses manajemen terutama dengan memperhatikan fungsi dan dinamika organisasi atau birokrasi dalam rangka mencapai tujuan ( means to and) yang  sah ditetapakan dan bersifat dinamis,hidup,bergerak,berkembang,dan berubah-ubah.

Dari pengertian tersebut terkandung beberapa maksud yaitu:
Ø  Organisasi dan metode merupakan kunci atau syarat perlaksanaan kerja yang tepatnya
Ø  Organisasi dan metode penting bagi kegiatan manajemen.
Ø  Organisasi dan metode dapat memanfaatkan sumber2 dan waktu yang tepat.
Ø  Organisasi dan metode berguna dalam menigkatkan efisiensi untuk mencapai tujuan.


 disimpulkan betapa eratnya antara menejemen organisasi dan metode atau bisa dikatakan sebagai salah satu bidang pengkhususan dari menejemen.


Menejemen merupakan proses kegiatan seorang pemimpin,yang harus digunakan dengan cara2 pemikiran yang rasional danpraktis untuk mencapai tujuan yang  telah ditetapkan melalui kerja sama dengan yang lain sebagai sumber tenaga kerja tanpa menghasilkan sumber sumber yang lain yang tersedia dengan cara yang setepat tepatnya.

Kegiatan menejemen:
            >Planning (perencanaan)
            > Organizing (pengorganisasian)




2.    2.MANAJEMEN DAN ORGANISASI
Dari uraian diatas dapat dirumuskan bahwa manajemen adalah proses kegiatan pencapaian tujuan melalui kerjasama antar manusia yamg saling berkaitan. Pengertiannya adanya hubungan timbal balik antara kegiatan dan kerjasama disuatu pihak dengan tujuan dipihak lain.artinya ialah bahwa kegiatan dan kerja sama perlu dilakukan untuk mencapai tujuan.
Secara fungsional (tugasnya) organisasi pada pokoknya adalah sekelompok manusia yang dipersatukan dalam suatu kerja sama yang efisien untuk mencapai tujuan yang sudah ditetapkan. Dapat dinyatakan bahwa fungsi organisasi adalah sebagai alat dari manajemen untuk mencapai tujuan (means to an end).
Kesimpulan itu menunjukan bahwa untuk mencapai tujuan yang sudah ditetapkan maka kegiatan dan kerja sama manusia haruslah disonkronisasi atau dihimpun dalam suatu organisasi.




3.MANAJEMEN DAN TATA KERJA

            Tata kerja dan metode adalah satu cara bagaimana (how) agar sumber sumber dan waktu yang tersedia amat diperlukan  untuk dapat dimanfaatkan dengan tepat sehingga proses kegiatan manajemen dapat dilakukan dengan tepat pula.
            Dengan tata kerja yang tepat mengandandung arti bahwa proses kegiatan mencapai tujuan sudah dilakukan secara ilmiah dan praktis  sehingga dapat dilakukan  secara seefisian mungkin dan  diperlukan organisasi karena saling  berkaitan 1 sama lain sebagai alat dari manajemen untuk mencapai tujuan,
disamping ini pemakain tata kerja yang tepat pada pokoknya ditujjukan untuk:

            >Menghindari terjadinya pemborosan

Jadi hubungan menejemen dan tata kerja dapat dilukiskan:

Menejemen  ;    Menjelaskan perlunya ada proses kegiatan dan pendayagunaan sumber sumber sumber  serta factor factor yang diperlukan untuk pelaksanaan  demi tercapainya tujuan.
Tata kerja     :    Menjelaskan bagaiman proses kegiatan itu harus dilakukan sesuai dengan sumber sumber dan waktu yang tersedia.


4.MANAJEMEN,ORGANISASI DAN TATA KERJA

                          Eratnya hubungan dan hubungan timbale balik antara ketiga hal tersebut adalah sebagai berikut:
                         
a.Manajemen :           Proses kegiatan pencapaian tujuan melalui kerja sama manusia.
b.Organisasi    :          Alat bagi pencapaian tujuan bagi pengelompokan kerjasama didalamnya
c.Tata kerja     :          Cara cara bagaimana kegiatan dan kerja sama harus dilakukan agar tujuan dapay tercapai dengan seefisien efisienya.

                                    Konsep ini menjelaskan bahwa manajemen,organisasi,tata kerja saling berkaitan untuk diarahkan kepada tercapainya tujuan, atau disebut dengan istilah consistency(hubungan antara manajemen,organisasi dan tata kerja,apabila membahas salah satu daripadanya harus juga membicarakan yang dua lainnya sabab memang yang satu mementukan .

                O & M (Organization and methods) penunjang berhasilnya proses manajemen / F.X Soedjadi. - Cet. Jakarta 3 -

0 komentar:

Posting Komentar

 

HoneyHenny © 2008. Design By: SkinCorner